MUSDESSUS VALIDASI,FINALISASI,DAN PENETAPAN BLT KPM BLT DD 2022

Administrator 19 Januari 2022 10:12:16 WIB

     Bertempat di Balai Desa Suruh tanggal 18 Januari 2022 pukul 21.30 diadakan MUSDESSUS tentang Validasi dan Penetapan Calon penerima BLT DD tahun 2022, Rapat di buka bapak Sugianto Ketua BPD Suruh, beliau membacakan dasar Hukum yaitu Perpres no 104 tahun 2021 dan PMK Nomor 190 /PMK07/2021. Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari Musyawarah yang di gelar di setiap RT se Desa Suruh, tentang usulan Calon Penerima BLT DD 2022. Rapat dilanjut oleh Kepala Desa Suruh, beliau menyampaikan  bahwa paling sedikit 40% dari total anggaran Dana Desa yang diterima di desa Suruh harus untuk kegiatan BLT DD RP 300.000 diterimakan kepada masyarakat miskin selama 12 bulan, bertujuan pengentasan kemiskinan dari dampak COVIC_19. Dari Musyawarah di setujui 98 KPM Calon Penerima se desa Suruh. Semula 302 orang/KPM usulan , setelah diverifikasi yang terjaring 98 KPM. Rapat dihadiri Ketua RT/RW tokoh Masyarakat,BPD,Pendamping Desa/Kecamatan dan Perangkat Desa.Rapat di tutup dengan disejui nya 98 KPM tersebut pada pukul 22.00

Komentar atas MUSDESSUS VALIDASI,FINALISASI,DAN PENETAPAN BLT KPM BLT DD 2022

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi Suruh

tampilkan dalam peta lebih besar